mari berbagi pengetahuan yang bermanfaat bagi kita semua...

Selasa, 07 September 2010

Chatting dengan Ebuddy di ponsel

Kebutuhan akan komunikasi dan hiburan saat ini sangat diperlukan untuk berbagai keperluan. Tidak hanya didalam kamar, dimana pun kita berada ingin rasanya mengakses situs jejaring sosial seperti Facebook, Yahoo!, dll. Sekarang kita bisa berselancar didunia maya melalui ponsel, untuk browsing bisa digunakan broser Web ataupun Operamini yang bisa di download disitus mana saja, salah satunya adalah www.getjar.com
Nah untuk chatting saya sangat suka menggunakan aplikasi Ebuddy, karena mudah dipergunakan dan aplikasi ini mudah didapat, kita tinggal pergi ke www.getjar.com dan pilih sesuai ponsel yang kita pergunakan, kemudian tinggal download deh, trus instal diponsel masing-masing.
Atau kalau dari ponsel ketik diweb : m.getjar.com, tinggal ketik dikotak pecarian dengan kata (ebuddy), terus tinggal didownload dari ponsel.
banyak fitur jaringan chat yang bisa digunakan di Ebuddy seperti Facebook, Yahoo, MSN, dll.
cara settingnya juga sangat mudah, yaitu



1. buat akun ebuddy, formulirnya sbb:
  • pilih ID ebuddy
  • pilih kata sandi
  • konfirmasi password
  • alamat email anda
  • jenis kelamin
  • usia
  • kemudian tinggal klik MULAI, bila benar maka anda akan memiliki sebuah akun ebuddy.
2. bila akun anda telah jadi, sekarang kita tinggal setting akun chat anda, bila ingin chat di Facebook maka anda pilih tambah akun kemudian pilih logo facebooknya masukkan email, dan password facebook anda. uda jadi deh.....hehehe

3. sekarang anda bisa chat setiap saat dan dimana saja, pokoknya online terus, bila ingin irit ada paket lho dari kartu XL, liat aja dijudul blog saya yang lalu cara aktivasinya, lumayan lho....Klik disini
sehari 550 rupiah, atau seminggu 2750 rupiah....tinggal pilih.....

1 komentar:

  1. hiburan sekaligus cari temen bro....
    irit daripada SMS an pake provider lain...
    bayar parkir aja 1000 rupiah...
    klu paket sehari 550 rupiah pasti mantep....

    BalasHapus

Siapapun boleh komen disini, pilih Name/URL...Oke bos!